Akibat tidak percaya
kepada rukun iman:
- Terbatal iman.
- Mudah melakukan dosa.
- Tidak menghormati orang lain.
- Meragui kebesaran dan kekuasaan Allah SWT.
KEPENTINGAN MEMPERCAYAI RUKUN IMAN
|
|
Kpd Diri
|
-
Yakin kpd keesaan dan kekuasaan Allah SWT
-
Mentaati segala perintah Allah dan menjauhi laranganNya
-
Mendorong utk melakukan kebaikan dan berfaedah kpd diri
-
Berakhlak mulia
|
Kpd Keluarga
|
-
Melahirkan
keluarga harmoni, berkasih
sayang & bekerjasama
-
Keluarga mendapat rahmat dan keberkatan dari Allah
-
Amar makruf & nahi munkar dapat dilaksanakan dlm keluarga
|
Kpd
Masyarakat & Negara |
-
Masy dan negara sentiasa aman dan bersatu padu
-
Gejala sosial dalam masyarakat dapat dibenteras
-
Negara diberkati Allah
|
Maksud iman
- Dari segi bahasa ialah percaya
- Menurut ahli sunnah wal jamaah ialah membenarkan dihati, mengakui dengan lidah dan beramal dengan anggota
Keperluan iman dalam
kehidupan
- Membentuk insane muslim sejati
- Supaya istiqamah dalam ibadat
- Bertanggungjawab dan amanah
- Melakukan kebaikan
- Sabar dan redha menghadapi kesusahan
Amalan
lisan
- Melafazkan kalimat tauhid laa ilaaha illallah
- Membaca Al-Quran
- Menuntut ilmu
- Mengajarkan ilmu
- Berdoa
- Berdzikir termasuk istighfa
- Menjauhi perkara-perkara yang tidak bermanfaat/senda gurau.
Amalan
perbuatan
Amalan badan yang berkaitan dengan individu/
peribadi:
- Mensucikan diri secara lahir maupun hukum. termasuk: menjauhi perkara-perkara najis.
- Menutup aurat. sholat wajib dan sunnah,zakat,berbuat baik terhadap karib/ keluarga dekat.
- Derma, termasuk: memberi makan orang lain atau memuliakan tamu.puasa wajib dan sunnah.
- Haji dan umrah,thawaf, i’tikaf,berusaha/ mencari mendapatkan malam lilatul qadar.
- Hijrah karena ajaran agama, termasuk hijrah dari kampung kesyirikan menuju kampung yang muslim, memenuhi nadzar,berupaya untuk meraih tingkatan-tingkatan iman.membayar kafarat/denda.
Amalan badan yang berhubungan dengan ittiba’/mencontoh
rosulullah ada 6 macam:
- Berupaya untuk menikah,melaksanakan hak-hak keluarga (istri, anak dan lainnya).
- Berbakti kepada orang tua termasuk: tidak boleh durhaka kepada orang tua,mendidik anak-anak.
- Menyambung tali kekerabatan/silaturrahmi,taat kepada pemimpin,berlemah lembut kepada orang lain